Rabu, 25 Desember 2013

Hikmah

Edit Posted by with No comments
Kejadian itu sudah beberapa tahun yang lalu, bahkan hampir lupa kalau tak diingatkan oleh kabar berita tentang-nya...

"Ktika gadis kecil itu menangis tersenggal menahan sakit dihati, dijadikan kambing hitam, disalahkan bertubi-tubi...

Yg dpt ia lakukan hanya DIAM...

Seraya tak henti menyebut AsmaNya dlm sakit. 'Allah.. Allah... Aku tak seperti apa yg mereka nilai.'

Tak ada yg bs bantu menjelaskan,, tak ada yg bs tolong membela,, tak ada yg bs sekedar menenangkan.. Benar-benar dlm kesendirian...

Cukup Allah. Hanya Allah... Entahlah, Sebab itu sampai sekarang Diam adalah sikap yang paling menenangkan... Tak perduli penilaian orang...

Karena terkadang akan sia-sia membela diri, menjelaskan kepada orang yang tidak mau mengerti...

Tak kuasa membalas, sekedar menjelaskan tak mampu... Hanya Allah jadi Pelindung ..

Bertahun-tahun bertahan menyikapi dalam diam...Semoga hati dan lisan ini ttp trjaga... Maafkan, bila karena tersakiti diri ini mnjdi buruk...

Diri ini tak pernah merasa sempurna. Tak pernah merasa cantik karna fisik, merasa indah karna akhlak....

Selalu saja ada yg cacat dimata manusia, dinilai buruk karena byk lain hal.. Namun slalu berusaha menjadi baik karenaMu ya Rabb...

Sampai sekarang terbukti betapa Allah adalah Hakim yg seadil-adilnya. Biar tak terucap dlm lisan, betapa IA mengerti dan memahami. Arrahman Arrahiim.

Sampai berita itu terdengar di telingaku, Rencana Allah tak ada yang kebetulan...

Semoga jadi kifarat.. Pelebur dosa... Allah Maha Baik dan Tak pernah aniaya"

...........................................

~ Semoga 'kamu' dapat melewati Ujianmu dalam sabar,, Ujian yg belum tentu aku dapat setegar kamu jika dalam posisimu...

Wassta'iinnu bisshabri wasshalaati ..

0 komentar:

Posting Komentar